Penyewaan Mobil Berbasis Website Menggunakan Metode Prototype Di Koperasi Berkah Baraya Nusantara
Main Article Content
Abstract
Koperasi Berkah Baraya Nusantara merupakan perusahaan yang memberikan pelayanan untuk penyewaan mobil maupun di dalam kota atau luar kota. Penelitian ini betujuan untuk menganalisis permasalahan sistem, merancang sistem, dan membuat sistem sebagai solusi dari permasalahan, yaitu pelayanan penyewaan mobil berbasis website. Dengan kegunaan untuk memberikan kemudahan bagi pelanggan dalam memperoleh informasi data dan proses pemesanan serta pengolahan data oleh perusahaan tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah metode prototype, dengan menggunakan metode prototype, dengan tahapan dimulai dari pengumpulan kebutuhan pengguna, perancangan perangkat lunak, evaluasi prototype oleh pengguna sistem. Perangkat lunak pendukung yang digunakan yaitu, Sublime Text, XAMPP, Web Browser, Chrome, dengan bahasa pemrograman PHP, CSS dan database MySQL.Website penyewaan mobil pada Koperasi Berkah Baraya Nusantara adalah hasil dari penelitian. Dengan website tersebut, penyewa atau pelanggan dapat mengakses dan melakukan pemesanan secara online, dan memberikan kemudahan kepada pemilik dalam pengolahan data guna meningkatkan kualitas layanan terhadap pelanggan.
Article Details
References
Ashshidiqy, Nurdien, and Hapzi Ali. 2019. “PENYELARASAN TEKNOLOGI INFORMASI DENGAN STRATEGI BISNIS.” PENYELARASAN TEKNOLOGI INFORMASI DENGAN STRATEGI BISNIS 1:51–59.
Rachmawan, M. A., & Junianto, E. (2022). APLIKASI PEMESANAN PRODUK BERBASIS ANDROID PADA KONVEKSI CIRCULAR INDONESIA. APLIKASI PEMESANAN PRODUK BERBASIS ANDROID PADA KONVEKSI CIRCULAR INDONESIA, 3, 288–299.
Zulfah, Siti. 2018. “PENGARUH PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI LINGKUNGAN (STUDI KASUS KELURAHAN SITI REJO I MEDAN).” PENGARUH PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI LINGKUNGAN (STUDI KASUS KELURAHAN SITI REJO I MEDAN).
Aziz, Z., & Ramdhani, Y. (2021). SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PENERIMAAN KARYAWAN BARU MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING BERBASIS WEB PADA PT. JAGAD CREATIVE NUSANTARA. SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PENERIMAAN KARYAWAN BARU MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING BERBASIS WEB PADA PT. JAGAD CREATIVE NUSANTARA, 2, 376–383
Rismayadi, A. A., Fatonah, N. N., & Junianto, E. (2021). ALGORITMA K-MEANS CLUSTERING UNTUK MENENTUKAN STRATEGI PEMASARAN DI CV. INTEGREET KONSTRUKSI. ALGORITMA K-MEANS CLUSTERING UNTUK MENENTUKAN STRATEGI PEMASARAN DI CV. INTEGREET KONSTRUKSI, 3, 30– 36.
Fuad, M, H, Christin, Nurlela, Sugiarto, Y.E.F, Paulus. 2006. Pengantar Bisnis. 5th ed. edited by S. Ali. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Sulianta, Feri. 2019. Strategi Merancang Arsitektur Sistem Informasi Masa Kini. Jakarta: Elex Media Komputindo.
Firmansyah, R., & Rachman, R. (2021). PENGEMBANGAN PROGRAM APLIKASI INVENTORY MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE (STUDI KASUS PT. INDOWIRA PUTRA PAINT). PENGEMBANGAN PROGRAM APLIKASI INVENTORY MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE (STUDI KASUS PT. INDOWIRA PUTRA PAINT), 1, 461–471.
Josi, Ahmat. 2017. “PENERAPAN METODE PROTOTIPING DALAM PEMBANGUNAN WEBSITE DESA (STUDI KASUS DESA SUGIHAN KECAMATAN RAMBANG).” PENERAPAN METODE PROTOTIPING DALAM PEMBANGUNAN WEBSITE DESA (STUDI KASUS DESA SUGIHAN KECAMATAN RAMBANG) 9:50–57.
Alim, W. N., & Ramdhani, Y. (2021). PERANCANGAN APLIKASI DOCUMENT MANAGEMENT SYSTEM HIMPANA BANDUNG BERBASIS WEB. PERANCANGAN APLIKASI DOCUMENT MANAGEMENT SYSTEM HIMPANA BANDUNG BERBASIS WEB, 2, 83–89.
Susanto, Ferry. 2018. “SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA PASIEN PADA PUSKESMAS ABUNG PEKURUN MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE.” SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA PASIEN PADA PUSKESMAS ABUNG PEKURUN MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE 8:65–73.