PERANCANGAN GAME TAMBANG BATU BARA MENGGUNAKAN SCIRRA CONSTRUCT 2 DI PT.ALUNA KUSUMAH LESTARI

Main Article Content

Bertolomeus Djo
Hendi Suhendi

Abstract

Suatu game dapat memberikan dampak sebagai penghilang stress karena lelah bekerja seharian, mungkin dengan bermain game merupakan salah satu kegiatan untuk menghilangkan penat tersebut. Game dapat menjadi alat penghilang penat dari segala rutinitas keseharian yang telah dilalui. PT Aluna Kusumah Lestari adalah sebuah perusahaan swasta yang fokus dalam perdagangan Batubara. Perusahaan tambang yang melakukan aktivitas di daerah terpencil sudah menjadi konsekuensi logis bagi para karyawannya untuk rela menikmati keseharian jauh dari keramaian. Area pekerjaan yang jauh dari pusat keramaian memudahkan perasaan karyawan dirundung rasa jenuh. Sehingga perusahaan perlu menempatkan berbagai fasilitas hiburan bagi para karyawannya, salah satunya yaitu hiburan bermain game online. pada penulisan skripsi ini bertujuan untuk merancang game tambang Batubara menggunakan Scirra Construct 2 berbasis web di PT Aluna Kusuma Lestari. Game yang dibuat berhasil mengurasi kebosanan para karyawan yang bekerja di area tambang Batu Bara yang jauh dari pusat keramaian yang disediakan oleh perusahaan. Game online Tambang Batu Bara berhasil dibangun menggunakan Construct 2 berbasis website yang difasilitasi oleh PT Aluna Kusuma Lestari bagi para karyawannya.


Kata Kunci: Tambang Batu Bara, Scirra Construct 2, Aplikasi Game, PT Aluna Kusuma Lestari

Article Details

Section
Articles

References

Apriyanto, A., & Lasodi, I. S. (2016). Pembuatan Game Labirin Menggunakan Aplikasi Construct 2 Berbasis Online. Jurnal Elektronik Sistem Informasi Dan Komputer, 2(2), 64–72.

Bastian, A., Zaliluddin, D., & Sukrisna, D. (2019). Treasure Hunter Game Buah Maja Menggunakan Scirra Construct 2. SMARTICS Journal, 5(2), 67–74. https://doi.org/10.21067/smartics.v5i2.3683

Budiman, E., Hasudungan, R., & Khoiri, A. (2017). Online Game “Pics And Words” Sebagai Media Edukasi Bahasa Inggris Berbasis HTML. Prosiding 2nd SAKTI.[6] Knuth, DE The Art of Computer Programming (2d.

Imron, A. I. (2019). Game Online Teka-Teki Silang dengan Software Hot Potatoes 6 untuk Mendukung Pembelajaran Ilmu Hadis. Jurnal Living Hadis, 4(1), 159–180.

Irawan, C. D., Mamahit, D. J., Sambul, A. M., Gardadinata, C., Lumenta, A. S. M., & Sambul, A. M. (2019). Pembuatan Game Simulasi Kewirausahaan untuk Profesi Petani. Jurnal Teknik Informatika, 14(1), 43–52.

Nurhalimah, S. (2019). Media Sosial dan Masyarakat Pesisir: Refleksi Pemikiran Mahasiswa Bidikmisi. Deepublish.

Putranti, N. (2016). Cara Membuat Media Pembelajaran Online Menggunakan Edmodo. Jurnal Pendidikan Informatika Dan Sains, 2(2), 139–147.

Ridoi, M. (2018). Cara mudah membuat game edukasi dengan Construct 2: tutorial sederhana Construct 2. Maskha.

Romadhon, D. A., Diartono, D. A., & Murti, H. (2018). APLIKASI PERMAINAN EDUKASI PENGENALAN BUAH UNTUK ANAK USIA TK MENGGUNAKAN CONSTRUCT 2.

Rusmawan, U. (2019). Teknik Penulisan Tugas Akhir dan Skripsi Pemrograman. Elex media komputindo.

Safarine, A. (2017). PENGEMBANGAN GAME “MONSTERS ISLAND” DENGAN MENGGUNAKAN METODE FSM DAN METODE PATH FINDING. JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika), 1(1), 149–156.

Salim, H. (2019). Penelitian Pendidikan: Metode, Pendekatan, dan Jenis. Kencana.

Saputro, B. (2017). MANAJEMEN PENELITIANPENGEMBANGAN (RESEARCH & DEVELOPMENT) BAGI PENYUSUN TESIS DAN DISERTASI. Aswaja Pressindo.

Soenyoto, P. (2017). Animasi 2D. Elex Media Komputindo.

Sudaryono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan. In Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Prenada Media