Perancangan Sistem Penerimaan Siswa Baru Berbasis Web di SMP Taruna Mandiri Cimahi

Main Article Content

Louis Sanjaya
Sari Susanti

Abstract

Penerimaan siswa baru di SMP Taruna Mandiri masih berlangsung secara manual. Saat ini data pendaftar masih belum terintegrasi dengan baik sehingga kurangnya tingkat kemanan dalam hal penyimpanan data. Karena itu penulis tertarik membuat aplikasi penerimaan siswa baru untuk memudahkan para orang tua melakukan pendaftaran sekolah. Pada sistem ini, yang dapat mengakses aplikasi ialah user admin dan calon siswa. Penelitian menggunakan metode SDLC (System Development Life Cycle) model Waterfall. Hasil penelitian ini dapat memudahkan pihak sekolah dan orang tua calon siswa dalam melakukan pendaftaran siswa baru kedepannya.

Article Details

Section
Articles

References

M. Muslihudin et al., “Aplikasi Penerimaan Siswa Baru Reguler ( Psb ) Online Berbasis Web Dan Mobile Yang Terintegrasi Dengan,” J. Informatics Educ. Educ., vol. 3, no. 2, p. 39, 2019.

Devi, “Kebijakan Penerimaan Peserta Didik Baru Di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Cangkringan Sleman Yogyakarta,” 2018.

N. Najamudin, W. Bagye, and M. Ashari, “Aplikasi Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Web Pada Smk Negeri 2 Kuripan,” J. Manaj. Inform. dan Sist. Inf., vol. 2, no. 2, p. 17, 2019.

A. S. Zain, E. M. Sari, and M. Arif, “Pengembangan Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru Berbasis Web Di SMA 1 Annuqayah Sumenep,” J. EDUSTIC, vol. 4, no. 2, pp. 53–62, 2018.

E. Y. Anggraeni, Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta, 2017.

Sutanta, “Pengertian Informasi,” 2011.

Yuhefizar, Cara Mudah Membangun Website Interaktif Menggunakan Content Management System Joomla (CMS). Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2009.

A. Krisianto, Internet Untuk Pemula. Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2014.

S. Susanti, E. Junianto, and R. Rachman, “Implementasi Framework Laravel Pada Aplikasi Pengolah Nilai Akademik Berbasis Web,” J. Inform. UBSI, vol. 4, no. 1, 2017.

M. M. H. Junaedi, S. Susanti, and A. Mubarok, “Penerapan Framework Laravel Pada Aplikasi Hris (Human Resource Information System),” J. Responsif, vol. 2, no. 2, pp. 176–183, 2020.

S. Susanti, “Implementasi Pencarian Fulltext Menggunakan Algolia Pada E-Commerce,” vol. 1, no. 1, pp. 16–24, 2019.