PERANCANGAN GAME EDUKASI TEKNIK FOTOGRAFI MENGGUNAKAN UNITY 3D Journal

Main Article Content

Retno Kurnia
Ricky Firmansyah

Abstract

Dunia seni fotografi ini telah mengalami banyak perubahan salah satunya perubahan itu dalam bidang  media yang sangat begitu modern dan canggih,  maka tak banyak masyarakat pada umumnya mengetahui dari media visualisasi yang semakin berkembang dengan adanya perkembangan media yang menjadikan fotografi menjadi banyak diminati yaitu salah satunya banyak masyarakat awam yang ingin lebih tau tentang perkembangan fotografi di zaman sekarang maka penulis membuat aplikasi Perancangan Game Edukasi Teknik Fotografi menggunakan Unity 3D agar mempermudah dalam mempelajari dan memahami bagaimana cara pengaplikasian dari segi teknik dan pengambilan fotografi dengan cara sederhana dan mudah dimengerti. Metode penelitian pada penelitian ini adalah menggunakan metode Finite State Machine (FSM) dimana metode ini dapat merancang dari segi pengaplikasian pembuatan game edukasi teknik fotografi dengan state (keadaan ) dimana dari cara pengambilan objek yang benar, event (kejadian) yang dimana setiap subjek bergerak harus siap teknik apa yang harus digunakan dan action(aksi ) dari keseluruhan saat pengambilan gambar atau foto yang baik dengan teknik fotografi yang sudah dikuasai dan untuk metode penelitian menggunakan penelitian kualitatif, hasil pengujian dari lembaga atau organisasi yang bersangkutan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa aplikasi ini dapat digunakan guna mempermudah untuk dapat dipelajari dan dipahami dalam segi teknik fotografi untuk masyarakat dan lembaga yang terkait.

Article Details

Section
Articles

References

Arbi, F., & Dewi, S. I. (2019). Pengaruh Media Sosial Instagram Terhadap Minat Fotografi Pada Komunitas Fotografi Kamera Indonesia Malang. JISIP: Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 6(2), 69–74.

Aswati, S., Ramadhan, M. S., Firmansyah, A. U., Anwar, K., Studi, P., Informasi, S., Royal, S., Prof, J., No, H. M. Y., Kabupaten, K., Sumatera, A., & Pendahuluan, I. (2017). Studi Analisis Model Rapid Application Development Dalam. Studi Analisis Model Rapid Application Development Dalam, 16(3), 2. https://www.googleschoolar.com

Mau, G. (2019). Rancang Bangun Game 2D Shooter Platformer Menggunakan Metode Finite State Machine. JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika), 3(1), 117–122.

Rahadian, M. F., Suyatno, A., & Maharani, S. (2016). Penerapan Metode Finite State Machine Pada Game “The Relationship.” Informatika Mulawarman?: Jurnal Ilmiah Ilmu Komputer, 11(1), 14. https://doi.org/10.30872/jim.v11i1.198

Wibowo, A. A. (2015). Fotografi Tak Lagi Sekadar Alat Dokumentasi. Imajinasi Jurnal Seni, IX(2), 137–142. https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/imajinasi/article/view/8847