SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU BERBASIS WEB DENGAN MODEL PROTOTYPE (STUDI KASUS: SMA ISLAM TERPADU AR-ROHMAH)

Main Article Content

Rian Sutisna
Rizal Rachman

Abstract

Penerimaan siswa baru merupakan proses administrasi tahunan yang dilakukan setiap sekolah
pada tahun pelajaran baru. Penerimaan siswa baru juga merupakan titik awal pengelolaan data
dilakukan. Sistem yang berjalan di SMA Islam Terpadu Ar-rohmah pada saat ini masih menggunakan
cara manual baik dalam segi penyampaian informasi, proses penerimaan siswa baru, penyimpanan data,
maupun pengelolaan datanya. Penelitian ini bertujuan untuk merancang Sistem Informasi Penerimaan
Siswa Baru Berbasis Web. Metode pengembangan sistem yang digunakan dalam perancangan Sistem
Informasi Penerimaan Siswa Baru ini menggunakan metode pengembangan sistem SDLC (System
Development Life Cycle) model Prototype dengan Framework Codeigniter dan Database menggunakan
MySQL. Hasil dari penelitian ini adalah terciptanya sistem informasi penerimaan siswa baru pada SMA
Islam Terpadu Ar-rohmah yang mana dapat menjadi alat bantu bagi panitiadalam proses menyampaikan
informasi, penerimaan siswa baru, pengelolaan data, penyimpanan data dan pembuatan laporan dengan
tingkat keakuratan data dan informasi lebih tinggi dan dapat meminimalisir pengeluaran biaya sehingga
lebih efektif dan efisien. Serta calon siswa maupun orangtua juga dapat mengetahui informasi dan
melakukan pendaftaran dengan lebih mudah dan cepat karena sudah menggunakan sistem berbasis web
yang terintegrasi dengan database dan terhubung ke jaringan internet.

Article Details

Section
Articles

References

Andrew, & Setiawan, H. (2019).

Pengembangan Sitem Informasi

Pengolahan Stok Barang Toko Dual

Comm TanjungPinang Berbasis Client

Server. Bangkit Indonesia,

(2337–4055).

Anisah, A., & Sayuti, S. (2018).

Perancangan Sistem Informasi

Registrasi Online Untuk Penerimaan

Siswa Baru Berbasis Web Pada SMK

Negeri 1 Kelapa Bangka Barat. Jurnal

Sisfokom (Sistem Informasi Dan

Komputer), 7(2), 174.

https://doi.org/10.32736/sisfokom.v7i2

.576

Fadli, S., & Sunardi, S. (2018).

Perancangan Sistem Dengan Metode

Waterfall Pada Apotek Xyz. Jurnal

Manajemen Informatika Dan Sistem

Informasi, 1(2), 29.

https://doi.org/10.36595/misi.v1i2.46

Fitriani, E., Firmansyah, D., Aryanti, R.,

Informasi, S. S., Informasi, S. S.,

Informasi, S. S., & Informasi, S. S.

(2018). IMPLEMENTASI MODEL

WATERFALL PADA SISTEM

INFORMASI. 15(2), 137–144.

Kusumawati, D., & Waeo, Y. (2016). Sistem

Informasi Penerimaan Calon Siswa

Baru Pada Smp Negeri 1 Atap

Lembobelala Di Kabupaten Morowali.

Jurnal Elektronik Sistem Informasi

Dan Komputer, 2(1), 1-8`.

http://www.jesik.web.id/index.php/jesik

/article/view/38/20

Mubarok, A., & Kurniawan, M. C. (2016).

Aplikasi Ujian Online Pada Smk

Ma’Arif Bandung Berbasis Web.

Jurnal Informatika, 2(1), 332–344.

https://doi.org/10.31311/ji.v2i1.89

Muslihudin & Oktafianto. (2016). Analisis

dan Perancangan Sistem Informasi

Menggunakan Model Terstruktur dan

UML.

Muslim, B., & Prasetio, Y. (2017). Sistem

Informasi Penerimaan Siswa Baru

Smp Xaverius Pagaralam Berbasis

Website. Jurnal Teknik Informatika

Musirawas, 2(2), 90–98.

https://doi.org/10.32767/JUTIM.V212.

Nizarman. (2015). Manajemen Penerimaan

Siswa Baru. Manajer Pendidikan, 9(2),

–234.

https://ejournal.unib.ac.id/index.php/m

anajerpendidikan/article/download/111

/925

Purnomo, D. (2017). Model Prototyping

Pada Pengembangan Sistem

Informasi. J I M P - Jurnal Informatika

Merdeka Pasuruan, 2(2), 54–61.

https://doi.org/10.37438/jimp.v2i2.67

Rachman, R., & Darah, D. (2019).

PENGEMBANGAN SISTEM

INFORMASI DONOR DARAH

BERBASIS WEB. 13(2), 44–51.

Rachman, R., Moritami, S., Pakar, S., &

Bayes, T. (2020). Sistem Pakar

Deteksi Penyakit Refraksi Mata

Dengan Metode Teorema Bayes

Berbasis Web. 7(1), 68–76.

Ramdhan, N. A., & Wahyudi, D. (2019).

Sistem Informasi Penerimaan Peserta

Didik Baru ( PPDB ) Berbasis WEB Di

SMP Negri 1 Wanasari Brebes. 1(1),

–65.

Ruhul Amin, M. K. (2017). Siswa Baru Pada

Smk Budhi Warman 1 Jakarta. 2(2),

–121.

Sadikin, I., & Rusmawan, U. (2017). Sistem

pengolahan data penerimaan siswa

baru dan pembayaran spp pada smk

karya guna 1 bekasi. Methodika, 3(1),

–257.

Sarwindah, S. (2018). Sistem Pendaftaran

Siswa Baru Pada SMP N 1 Kelapa

Berbasis Web Menggunakan Model

UML. Jurnal Sisfokom (Sistem

Informasi Dan Komputer), 7(2), 110.

https://doi.org/10.32736/sisfokom.v7i2

.573

Suherni, S., Rubiati, N., & Khumaini, H.

(2019). Aplikasi Pendaftaran Dan

Penerimaan Siswa Baru Di Smk

Negeri 1 Rupat Berbasis Web Dan

Sms Gateway. I N F O R M a T I K A,

(2), 15.

https://doi.org/10.36723/juri.v9i2.99

Susanti, S., Junianto, E., & Rachman, R.

(2017). Implementasi Framework

Laravel Pada Aplikasi Pengolah Nilai

Akademik Berbasis Web. Jurnal

Informatika (JI) UBSI, 4(1).

https://doi.org/10.31311/JI.V4I1.1562

Utami, F. H. (2015). Rekayasa Perangkat

Lunak (Jeperson Hutahaean (ed.)).

CV. BUDI UTAMA.

https://books.google.co.id/books?id=4

N1iDwAAQBAJ&pg=PA34&dq=penguj

ian+sistem+black+box+testing+adalah

&hl=id&sa=X&ved=2ahUKEwj45vvE1

dXqAhXaTX0KHY58ApsQ6AEwA3oE

CAQQAg#v=onepage&q&f=true

Uus Rusmawan. (2019). Teknik Penulisan

Tugas Akhir dan Skripsi

Pemrograman. PT. Elex Media

Komputindo.

https://books.google.co.id/books?id=3

cSZDwAAQBAJ&pg=PA112&dq=pen

gertian+black+box+testing&hl=id&sa=

X&ved=2ahUKEwjG5LWVyNXqAhVb

cCsKHRHlCE0Q6AEwAXoECAYQAg

#v=onepage&q&f=true

Widharma, I. G. S. (2017).

PERANCANGAN SIMULASI SISTEM

PENDAFTARAN KURSUS

BERBASISBERBASIS WEB

DENGAN METODE SDLC. 38–41.

Yunita, Maruloh, & Wulandari, S. (2016).

Rancang Bangun Sistem Informasi

Penerimaan Siswa Baru Berbasis

Web. Jurnal Algoritma, 12(2),

–595.

https://doi.org/10.33364/algoritma/v.12

-2.588

Zaen, M. T. A., Julkarnaen, J., & Saleh, M.

(2019). Sistem Informasi Keuangan

Pada Dinas Perhubungan Kabupaten

Lombok Tengah Berbasis Web. Jurnal

Manajemen Informatika Dan Sistem

Informasi, 2(1), 50.

https://doi.org/10.36595/misi.v2i1.79